Cara Cari Uang Paling Mudah di Internet


PPC merupakan singkatan dari Pay Per Click. Maksudnya adalah anda akan dibayar jika ada iklan PPC yang ada di blog anda di klik oleh pengunjung. Harga setiap klik berbeda-beda tiap situs. Pelajari selengkapnya mengenai PPC di halaman wikipedia: http://id.wikipedia.org/wiki/PPC

Berikut ini adalah situs-situsnya...
  1. Google Adsense. Sebuah situs PPC milik google yang membayar mahal kepada para publishernya. Bayangkan saja, anda bisa mendapatkan sekitar $1 hanya dengan 1 klik. Bagaimana jika anda bisa mendapat 100 klik? Anda bisa kaya dalam waktu yang tidak lama. Untuk proses Pay Out, minimal anda harus mengumpulkan $100 dengan menggunakan Western Union atau cek.
  2. Bidvertiser. Situs PPC yang membayar sekitar $0.1 perklik kepada publishernya. Jika anda punya situs tentang download, sebaiknya pasang saja PPC ini karena potensi klik akan lebih besar. Mengapa demikian? karena iklan bidvertiser kebanyakan berbentuk (DOWNLOAD or PLAY NOW). Pembayaran bisa melalui Western Union, bisa juga melalui Paypal.
  3. Idblognetwork. PPC ini merupakan situs berbasis lokal yang membayar paling tinggi dari yang lain yaitu sekitar 1000-4000 rupiah. Untuk memudahkan proses pembayaran, sebaiknya anda menggunakan 2 email rekomendasi. Email tersebut bisa anda dapatkan dari orang yang sudah terdaftar di Idblognetwork dan email dari kumpulblogger.com.
  4. Kliksaya. Situs PPC lokal juga yang membayar sekitar 300-700 rupiah perkliknya. Cukup lumayan sebagai penghasil recehan.


Ditulis Oleh : Unknown ~ alias Maksum

Muh.Akram Anda sedang membaca artikel berjudul Cara Cari Uang Paling Mudah di Internet yang ditulis oleh Bocah Rumbia yang berisi tentang : Dan Maaf, Anda tidak diperbolehkan mengcopy paste artikel ini. Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Bocah Rumbia

0 comments:

Post a Comment

Get Adobe Flash player
Back to top