KOMPETENSI INTI
|
KOMPETENSI DASAR
|
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama
yang dianutnya
|
1.1 Menunjukkan sikap penghayatan dan
pengamalan serta bangga terhadap karya seni rupa sebagai bentuk rasa syukur
terhadap anugerah Tuhan
|
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur,
disiplin, tanggung jawab, peduli, (gotong royong, kerjasama, toleran, damai),
santun, responsif dan proaktif, dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari
solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan
bangsa dalam pergaulan dunia
|
2.1 Menunjukkan sikap kerjasama, bertanggung
jawab, toleran, dan disiplin melalui aktivitas berkesenian
2.2 Menunjukkan sikap santun, jujur, cinta
damai dalam mengapresiai seni dan pembuatnya
2.3 Menunjukkan sikap responsif dan
pro-aktif, peduli terhadap lingkungan dan sesama, serta menghargai karya seni
dan pembuatnya
|
3. Memahami, menerapkan dan menganalisis
pengetahuan faktual, konseptual, prosedural dan meta kognitif berdasarkan
rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban
terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya
untuk memecahkan masalah
|
3.1 Menganalisis bahan, media, teknik dan
proses berkarya dalam seni rupa.
3.2 Mengevaluasi karya seni rupa berdasarkan
jenis, simbol, fungsi, teknik dan nilai estetisnya
3.3 Menganalisis hasil pameran karya seni
rupa
3.4 Menganalisis jenis, simbol, fungsi,
tokoh dan nilai estetis,dalam kritik karya seni rupa sesuai dengan konteks
budaya
|
4. Mengolah, menalar dan menyaji dalam ranah
konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya
di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif ,
|
4.1 Membuat karya seni rupa dua dimensihasil
modifikasi.
4.2 Membuat karya seni rupa tiga dimensi
hasil modifikasi.
4.3 Memamerkan karya seni rupa hasil
modifikasi
4.4 Membuat tulisan kritik karya seni rupa
|
KI DAN KD SENI K13
Oleh Unknown
Ditulis Oleh : Unknown ~ alias Maksum
Anda sedang membaca artikel berjudul KI DAN KD SENI K13 yang ditulis oleh Bocah Rumbia yang berisi tentang : Dan Maaf, Anda tidak diperbolehkan mengcopy paste artikel ini. Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Bocah Rumbia
Widget by : M2T2
0 comments:
Post a Comment